Minggu, 28 November 2010

revolusioner;mudah cari pekerjaan

Banyak buku membahas tentang cara untuk mendapatkan pekerjaan impian, tetapi pernahkah Anda memikirkan sebuah buku yang mampu mengajarkan bahwa mencari pekerjaan itu bukanlah sebuah kegiatan ritual, melainkan sebuah proses panjang yang harus Anda lewati? Buku ini akan membimbing dalam proses itu karena buku ini mengajarkan bagaimana:

* mengubah mindset bahwa pekerjaan apa pun bisa kita dapatkan tanpa melihat siapa kita sebenarnya

* mendobrak mental block yang membelenggu Anda hari ini

* mengetahui nilai kebahagiaan sebagai syarat mutlak untuk mendapat pekerjaan impian

* memanfaatkan kekuatan keyakinan

* menggunakan teknik visualisasi Law of Attaction

* menyusun surat lamaran yang powerful, yang akan dibaca lebih dulu oleh pimpinan

* belajar menggunakan hypnotic language pattern dalam surat lamaran

* menguasai teknik wawancara yang dahysat dan memengaruhi

* memanfaatkan buku impian

* mengetahui 52 kesalahan umum dalam pembuatan surat lamaran

* mengetahui kekuatan identitas

* memahami self motivation

* siap diwawancarai secara mental dan fisik

Dapatkan pekerjaan impian itu sekarang! Semua menjadi mungkin kalau Anda berani melangkah. Tidak akan ada impian yang akan Anda raih selama Anda masih selalu bermimpi, tetapi tidak pernah bertindak. Raih impianmu dan nikmati kebahagiaan bersama dengan orang-orang yang Anda cintai ketika Anda mendapatkan pekerjaan impian itu. Mereka BISA, Anda juga PASTI BISA.


sumber;gramedia pustaka utama

Tidak ada komentar:

Posting Komentar