Tiap orang, apalagi perempuan tentunya menginginkan agar kulit mukanya terlihat halus dan bersih. Berbagai cara dilakukan, baik dengan cara tradisional maupun pergi ke salon. Berikut cara sederhana dan murah untuk membersihkan muka.
Setengah gelas susu sapi dicampur dengan air jeruk nipis dan biarkan beberapa saat. Dalam larutan akan timbul butiran-butiran susu. Kemudian dengan menggunakan kapas atau kain yang lembut. Butiran-butiran susu tersebut diambil dan dioleskan ke wajah sampai rata. Tunggu sampai mengering dan biarkan beberapa menit.
Cara ini dilakukan secara teratur setiap hari. Beberapa hari kedepan kulit akan terlihat lebih halus
sumber http://aneka-tips-sederhana.blogspot.com/2010/07/tips-sederhana-menghaluskan-kulit-muka.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar